Quiz Temukan Jawabanmu Disini

Sebutkan peran matahari bagi kehidupan di bumi

Sebutkan peran matahari bagi kehidupan di bumi

JAWABAN
Peran matahari:
1)Sebagai sumber daya alam terbesar.
2)Membantu proses fotosintesis pada tumbuhan hijau,yang nantinya akan menghasilkan makanan untuk makhluk hidup
3)Menerangi kehidupan di bumi.